Saya akan membagikan aplikasi yang cukup berguna bagi pengguna android terutama yang sering berpergian ke alam bebas. Sesuai namanya, aplikasi ini berfungsi sebagai penujuk arah mata angin atau biasa disebut kompas, namun selain sebagai kompas, aplikasi ini juga mampu mendeteksi medan magnet yang ada di sekitar ponsel android.
Perlu diketahui, aplikasi ini hanya akan berjalan untuk gadget android yang telah dibekali sensor magnetic field, tanpa sensor tersebut, aplikasi ini tidak akan berfungsi.
Screenshot:
Download aplikasinya di sini:
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan sopan